Warung Bebas

Rabu, 28 November 2012

Menganalisa Keamanan PC Apakah Aman atau Tidak ?

Limit Komputer | Menganalisa PC memang tidak selamanya harus menggunakan antivirus atau software utlities, karena banyak cara alternatif di bandingkan Antivirus seperti postingan yang saya bahas kali ini.

Tapi tahukah anda software apa yang saya maksud ? software yang saya maksud ialah "Opswat" merupakan sebuah software yang berguna untuk menganalisa PC anda melalui skor dari 1-100, jika skor anda mendekati 1 maka berhati-hatilah dengan System keamanan PC anda, dan Apabila skornya mendekati 100 maka PC anda dalam keadaan aman selalu.

Berikut beberapa ScreenShotnya :




Dari dua screenshot di atas terlihat PC saya mendapatkan skor 85 yang berarti aman. tapi belum aman sepenuhnya karena masih ada terdapat beberapa file yang masih belum aman seperti screenshot di atas. untuk itu kita harus menceknya dengan mengklik nilai merah atau kuning seperti screenshot di bawah ini :



Dengan mengetahui bahwa ada file yang kurang aman, maka kalian dapat memperbaiki file kurang aman tersebut agar PC anda mendapatkan nilai 100 yang berarti tingkat keamanannya sudah kuat.

Tertarik?

0 komentar em “Menganalisa Keamanan PC Apakah Aman atau Tidak ?”

Posting Komentar

 

ZOOM UNIK::UNIK DAN UNIK Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger