
ilustrasi By nightmare41208Buah manggis ternyata mempunyai Khasiat tak hanya pada buah manggis saja ternyata Kulit Manggis juga mempunyai manfaat yang banyak juga. Beberapa Kandungan yang terdapat pada Kulit Manggis juga mengandung berbagai senyawa salah satunya adalah senyawa xanthone.Xanthone sendiri yaitu suatu zat antioksidan yang berfungsi sebagai zat pelawan radikal bebas. Dari beberapa...