Best Before adalah batas suatu produk masih dijamin kualitasnya. Kualitas dan kandungan nutrisinya akan turun setelah tanggal tersebut terlewati, namun belum tentu membahayakan kesehatan selama kemasannya masih utuh.
Lalu bagaimana dengan arti dari Expired Date..?
Expired date atau use-by adalah batas yang digunakan untuk produk yang menyebabkan risiko kesehatan secara langsung ketika sudah melewati tanggal yang tercantum. Biasanya dicantumkan pada produk-produk yang tidak stabil atau mudah rusak dalam penyimpanan jangka panjang, misalnya daging dan beberapa jenis keju.
Sekian artikel yang bisa Espilen Blog sampaikan mengenai perbedaan best before dan expired date ini. Mohon maaf atas segala kekurangannya. Semoga memberikan manfaat.
Baca juga :