Warung Bebas

Senin, 29 Juli 2013

Bayi Kembar

Bayi Kembar -  Pengertian anak kembar yaitu dua atau lebih individu yang membagi uterus yang sama dan biasanya dilahikan pada hari yang sama, namun tidak selalu demikian. Pada manusia, ibu beserta kandungan yang mengandung bayi kembar akan mengalami persalinan ganda serta biasanya masa kehamilannya yang lebih singkat (sekitar 34 hingga 36 minggu) jika dibandingkan dengan kehamilan bayi biasa.

0 komentar em “Bayi Kembar ”

Posting Komentar

 

ZOOM UNIK::UNIK DAN UNIK Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger