Warung Bebas

Selasa, 22 Mei 2012

Belajar Blogging : Cara Membuat Recent Comment ( Komentar Terbaru ) di Blogger

Recent comment bisa membuat blog kita menampilkan komentar terakhir yang dituliskan oleh pengunjung, jadi kita bisa membalas / reply commentnya agar pengunjung merasa senang, siapa tahu ada yang bertannya dan kita bisa jawab perttanyaan itu, jadi tambah banyak yang mampir ke blog kita.

Berikut Langkah-langkahnya  :

1. Pertama Login dulu ke blogger
2. Pilih Layout ( Tata Letak ) >> Page Element ( Elemen Halaman )
3. Add a Gadget ( Tambah Gadget )
4. Pilih HTML/JavaScript dan copy paste aja kode ini di dalamnya:

<script style="text/javascript" src="http://kendhin.890m.com/comments.js"></script><script style="text/javascript">var a_rc=8;var m_rc=false;var n_rc=true;var o_rc=40;</script><script src="http://blessed4blessing.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"> </script>

Keterangan Kode :
Kode  warna merah itu
blessed4blessing.blogspot.com adalah Url blog ini, jadi anda ganti dengan Url ( Alamat ) Blog anda sendiri.

5. Kemudian disimpan  dan lihat hasilnya. 


Bila srcipt yang di atas error gunakan yang ini :

<div style="overflow:auto;width:140px;height:500px;padding:10px;border:1px solid #eee">
<script style="text/javascript" src="http://anas.ku93.googlepages.com/comments.js"></script><script style="text/javascript">var numcomments = 10;var showcommentdate = true;var showposttitle = true;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script><script src="
http://blessed4blessing.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>
</div>

Kode warna hijau gunanya untuk memberi fungsi scroll width dan height bisa diubah-ubah sesuai dengan layout blog anda, numcomments = 10 artinya jumlah komentar yang ditampilkan ada 10. numchars = 100 artinya karakter tiap komentar berjumlah 100 , bisa diedit sesuai kebutuhan anda.

Selamat mencoba...

0 komentar em “Belajar Blogging : Cara Membuat Recent Comment ( Komentar Terbaru ) di Blogger”

Posting Komentar

 

ZOOM UNIK::UNIK DAN UNIK Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger