Jumat, 16 Agustus 2013
Manfaat Menyusui untuk Mencegah Alzheimer
Manfaat
menyusui yang tentu berdampak baik untuk bayi sudah lama diketahui. Namun,
perlu anda ketahui bahwa menyusui dapat mengurangi resiko Alzheimer (Kepikunan
Dini) pada wanita hingga mencapai 64%. Hal ini diketahui dari sebuah penelitian
yang dilakukan peneliti dari Universitas Cambridge, Inggris.
Ibu yang menyusui bayinya akan mengurangi risiko 2/3 lebih rendah menderita Alzheimer
Langganan:
Posting Komentar (Atom)